Wujud Kepedulian Kapolsek Cibungbulang Bersama Ketua Ranting Bhayangkari Jenguk Pengurus Bhayangkari Yang Baru Melahirkan

    Wujud Kepedulian Kapolsek Cibungbulang Bersama Ketua Ranting Bhayangkari Jenguk Pengurus Bhayangkari Yang Baru Melahirkan

    BOGOR - Kapolsek Cibungbulang Kompol Zulekrnaidi S.Sos., M.M., Bersama Ketua Bhayangkari Ranting Cibungbulang Ny. Elizabeth Zulkernaidi Dan Anggota menjenguk Pengurus Bhayangkari Ny. Santi Ade yang baru melahirkan, yang berlokasi di kecamatan cibungbulang kabupaten bogor. Sabtu (20/04/2024). 

    Sementara itu Kapolsek Cibungbulang dalam kesempatan tersebut mengucapkan selamat kepada Ibu Santi Ade beserta keluarga yang telah dianugerahi anak dengan sehat, semoga kelahiran Putri ini kelak menjadi anak yang Solehah berbakti kepada orang tua, menambah rezeki dan keberkahan bagi keluarga, ”pungkasnya. 

    Peduli terhadap personil merupakan wujud kepedulian dan menyentuh rasa persaudaraan dengan menjenguk anggota yang sakit ataupun sekarang ini menjenguk anggota yang habis melahirkan semoga bisa dirasakan manfaatnya untuk Organisasi dan jadi ladang Ibadah, ”ujar Kapolsek. 

    Ibu Ketua Ranting Bhayangkari Ny. Elizabeth Zulkernaidi juga Mengucapkan selamat atas kelahiran Putri dari Ny. Santi Ade dan menuturkan bahwa Saling menjenguk dan bersilaturahmi sesama anggota oleh jajaran bhayangkari ranting cibungbulang sebagai bentuk solidaritas dan kekompakan diantara anggota, ” tuturnya. 

    (Humas Polsek Cibungbulang)

    #polripresisi #opslilin2023 #kamihadiruntukmasyarakat #polisirw #jumatcurhat #polresbogorhadir #polresbogor #riowahyuanggoro #satuharisatukebaikan #humaspolsekcibungbulang #polsekcibungbulang #polisi #poldajabar #polresbogorkabupaten #humaspolri #di
    Sigit Purwanto

    Sigit Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Urai Kemacetan, Panit Lantas Polsek Cibungbulang...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cibungbulang Laksanakan Ops Kryd...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Satgas Yonif 715/Mtl Borong Hasil Tani Mama Papua
    Implementasikan 8 Wajib TNI, Babinsa Bersama Warga Fawi Laksanakan Karya Bakti
    100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran, Imparsial: Menguatnya Militerisme dan Kembalinya Dwifungsi TNI
    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong
    Pam Ops Ketupat Lodaya 2024, Kapolsek Cibungbulang Apel Kordinasi Bersama Pramuka Kwaran Cibungbulang
    Polsek Cibungbulang gelar Pengamanan Malam Takbir Hari Raya Idul Fitri 1445 H
    Viral Aksi Heroik Kapolsek Cibungbulang bersama Warga Mendorong Mobil Pemudik Mogok Di Tanjakan Wisata Curug Pangeran
    Bhabinkamtibmas Hadir Musrembang Desa Cimanggu ll Kecamatan Cibungbulang Terkait Pembangunan Desa Tahun 2024
    Kapolsek Cibungbulang Kunjungi Polsubsektor Pamijahan Sambil Berikan Pesan Kamtibmas Kepada Masyarakat
    Pam Ops Ketupat Lodaya 2024, Kapolsek Cibungbulang Apel Kordinasi Bersama Pramuka Kwaran Cibungbulang
    Polsek Cibungbulang gelar Pengamanan Malam Takbir Hari Raya Idul Fitri 1445 H
    Viral Aksi Heroik Kapolsek Cibungbulang bersama Warga Mendorong Mobil Pemudik Mogok Di Tanjakan Wisata Curug Pangeran
    Bhabinkamtibmas Hadir Musrembang Desa Cimanggu ll Kecamatan Cibungbulang Terkait Pembangunan Desa Tahun 2024
    Kapolsek Cibungbulang Kunjungi Polsubsektor Pamijahan Sambil Berikan Pesan Kamtibmas Kepada Masyarakat
    Personil Lalulintas Polsek Cibungbulang Melaksanakan Operasi Keselamatan Lodaya 2024, Periksa Kelengkapan Surat dan Kelangkapan Kendaraan
    Subuh Berjamaah, Kapolsek Cibungbulang Pesan Jaga Kondusifitas Pada Bulan Ramadhan
    Bhabinkamtibmas Polsek Cibungbulang Hadiri Bakti Sosial Santunan Kepada Anak Yatim Dan Panti Jompo
    Bhabinkamtibmas Hadir Musrembang Desa Cimanggu ll Kecamatan Cibungbulang Terkait Pembangunan Desa Tahun 2024
    Kontrol Tempat Pembuangan Akhir Sampah Desa Galuga, Kapolsek Cibungbulang Berikan Himbauan

    Ikuti Kami